
Seminar Nasional FTSP: Relevansi Kurikulum dalam Era Revolusi Industri
itnmalangnews.id – Ketika alumni dulu memegang peranan kekuasaan saat ini, mahasiswa sekarang tengah bersiap untuk masa yang akan datang. Untuk itu, perguruan tinggi menyesuaikan kurikulum dari waktu ke waktu. Fokus pembangunan Indonesia periode ini mengarah pada pengadaan dan penyempurnaan bangunan, misalnya bendungan. Lima tahun terakhir saja Indonesia membangun 65 bendungan. Pemaparan materi dari Ketua LPJK Jawa Timur, Gentur Prihantoro. (Foto: Yanuar/Humas ITN […]
Read more