
Angkat Toleransi Beragama, Mahasiswa ITN Malang Juara 2 Kompetisi Animasi Online CONVEY DAY 2021
Kolaborasi (ki-ka): Al Maulana Salong dan Farida Novia mahasiswa Arsitektur ITN Malang serta Ardhea Maya Sari mahasiswa Seri Rupa Universitas Telkom Bandung. Bertiga membangun video animasi ‘Pentingnya Toleransi Beragama’. (Foto: Istimewa) itnmalangnews.id – Mahasiswa Institut Teknologi Nasional (ITN) Malang berhasil menyabet juara 2 Kompetisi Animasi Online CONVEY DAY 2021 yang diselenggarakan oleh Pusat Pengkajian Islam dan Masyarakat (PPIM) UIN Jakarta bersama UNDP […]
Read more